Tips Membedakan Android Yang Asli Dengan Yang Palsu




Tips Membedakan Android Yang Asli Dengan Yang Palsu

Akhir-akhir ini android memang menjadi gadget populer sob. dari kepopulerannya panyak perusahaaan asing yang meniru membuat android dari brand terkenal. sebaiknya kita agar tidak tergiur dengan hrga android yang murah.

nah sekarang saya akan memberikan tips agar tidak rugi jika ingin membeli android, simak

1.HARGA
Banyak orang awam tergiur karna harga android canggih yg miring alias murah meriah, dengah iming-iming murah karena barang BM (black market) dan nyatanya barang tersebut memang palsu, misalkan Harga samsung S4 di bandrol sekitar 5jt dan ada yang menawarkan dengan harga 2jt dengan iming-iming barang BM.

2.Kenali Spesifikasi Android Dengan Teliti
Sebaiknya jika anda ingin membeli android, anda pelajari tentang spesifikasinya dengan cawa browsing di mbah google cari info tentang processor RAM memory .dll
karna android palsu memiliki kinerja yang sangat berbeda dari yang asli.

3.Bentuk Fisik
Kenali dari bentuk fisik apakah ada yang cacad atau tidak sama dengan android asli dari tombol power off,volume, & home apakah ada yang tidak sama dari android asli.

4.Bentuk Internal
bentuk internal yang di maksud adalah dari fitur-fitur android tersebut. misalkan pada camera tertera tulisan 5MP maka kualitas gambar akan bagus (jika android asli) misalkan pada android tiruan hanya di luar saja tertulis 5MP ternyata kualitas  gambar yang di hasilkan tidak sesuai dengan 5MP.

sekian semoga bermanfaat

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tips Membedakan Android Yang Asli Dengan Yang Palsu"

Posting Komentar